Game tema Mesir kuno dibalut dengan visual grafis memanjakan mata dihadirkan oleh Evoplay dalam Sky Sentinels, apa saja fitur menariknya?
Para penggemar game sejenis pasti sudah tidak asing dengan tema Mesir kuno ya, bahkan jadi salah satu tema paling digemari oleh pemain di seluruh dunia untuk mesin gulungan berputar. Meski mengusung tema “kuno” namun visual grafis yang dihadirkan oleh Evoplay dalam game Sky Sentinels begitu tajam dan memanjakan mata.
Detail Game Sky Sentinels by Evoplay
Game dengan tema Mesir kuno ini memungkinkan para pemain memilih antara mekanisme Sun (matahari) atau Moon (bulan). Beberapa waktu lalu provider merilis game Sky Sentinels dengan berbagai keseruan di dalamnya yang belum tentu bisa ditemukan pada judul lain.
Permainan bertema Mesir kuno yang memungkinkan setiap player menentukan arah gameplay mereka sendiri. Game punya tingkat volatilitas rendah dan sudah dioptimalkan untuk perangkat mobile, desktop, atau mode vertikal sehingga lebih praktis.
Hadirkan Opsi Spin
Sebelum setiap spin dijalankan, anda dapat memilih salah satu dari 2 opsi yang disediakan di Sky Sentinels. Sun Bet mengaktifkan kemenangan dimulai dari kanan ke kiri sesuai nilai simbol matahari, sedangkan Moon Bet mengaktifkan kemenangan dimulai dari kiri ke kanan sesuai nilai Moon Symbol.
Yang pasti kedua jenis simbol tersebut telah dilengkapi dengan Random Multiplier (pengganda acak) dengan nilai 0,1x hingga 1x bet.
Elemen Gameplay Menarik
Hanya dengan satu spin, game Sky Sentinels bisa menampilkan sampai 20 simbol Sun atau Moon di reel permainan. Sistem 2 mekanisme tersebut akan menggantikan menu Spin klasik, dengan demikian pemain terus diberikan kebebasan dengan memilih gaya gameplay yang diinginkan selama sesi bermain dijalankan.
Apa Kata Pengembang?
CEO Evoplay selaku Ivan Kravchuk memberikan komentarnya mengenai perilisan Sky Sentinels, yaitu:
“Sky Sentinels akan mengubah spin klasik menjadi sebuah opsi yang lebih bermakna dari sebelumnya. Game ini akan mengajak anda membentuk perjalanan sendiri lewat cahaya dan bayangan.”
Sky Sentinels mencerminkan komitmen kami selaku provider untuk selalu menghadirkan ide-ide yang fresh ke dalam desain menarik sembari mempertahankan hiburan berkualitas tinggi dan mudah diakses oleh para pemain, itulah yang jadi ciri khas dari game buatan Evoplay” tambahnya.
Kesimpulan
Sky Sentinels menjadi game yang sangat seru untuk dijalankan, apalagi menghadirkan pendekatan unik lewat gameplay pemberian kontrol langsung ke pemain di setiap mekanisme Sun dan Moon spin-nya. Tingkat volatilitas rendah memungkinkan frekuensi menang lebih sering dan pemain pun mendapatkan keuntungan lebih besar, risiko pun rendah menjadikannya cocok untuk player pemula sekali pun.
Konsep “choose your path” menggantikan menu Spin konvensional, game ini begitu cocok bagi para player yang mencari pengalaman game lebih santai tapi tetap interaktif. Inovasi tiada henti seakan menegaskan komitmen dari Evoplay untuk selalu menghadirkan game inovatif tanpa mengorbankan kenyamanan pemain maupun kesederhanaan gameplauy.

Tinggalkan Balasan